PABP KELAS 11
BAB 11
SANTUN DAN DAMAI
DALAM BERDAKWAH
Kompetensi Dasar :
1.
Menerapkan ketentuan
Khutbah,Tabligh dan dakwah di masyarakat
2.
Menjaga kebersamaan dengan
orang lain dengan menasihati melalui khutbah,tablig dan dakwah
3.
Menganalisa pelaksanaan
khutbah tabligh dan dakwah
4.
Menyajikan ketentuan
khutbah tabligh dan dakwah
Tugas :
1.
Cari materi tentang khutbah
dan hal hal yang berhubungan dengan khutbah
2.
Pengertian tabligh,tatacara
tabligh dan praktik tabligh
3.
Pengertian dakwah,sasaran
dan tujuan dakwah , syarat dan metode dakwah
4.
Persamaan dan perbedaan
khutbah dan dakwah
Nb: Materi Bisa dicari lewat Internet,buku atau yang lainya
dan di tulis dibuku catatan PABP kalian .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar